Bimbingan Teknis Operator Desa dalam rangka “Input Data Usulan Pembangunan TA. 2024”
Bimbingan Teknis Operator Desa dalam rangka “Input Data Usulan Pembangunan TA. 2024” rabu 8 Februari 2023 bertempat di Aula Lt.2 Kantor Kecamatan Puri.
Yang hadir dalam kegiatan tsb :
Semua Operator Desa dari 16 desa se Kec. Puri
Bimtek Opdes yakni dalam rangka menginput Rencana Pembangunan ke SIPD-RI,
Apa yg dimaksud dengan SIPD-RI?
adalah suatu sistem yg mendokumentasikan, mengadministrasikan, serta mengolah data pembangunan daerah menjadi informasi yg disajikan kepada masyarakat.
Tugas Opdes adalah menginput data usulan pembangunan ke aplikasi SIPD- RI
- Apa yg dimasukan ke SIPD :
" Bidang infrastuktur
" Bidang pemberdayaan
" Bidang ekonomi
" Bidang sosial budaya
- Untuk itu dimohon kepada opdes untuk berkoordinasi dengan kepala desa dalam rangka menginput data pembangunan tersebut,
- Data usulan rencana pembangunan yg berkaitan dgn infrastuktur harus dilengkapi dgn proposal dan jg harus diinput
- Data Input SIPD sebagai bahan untuk musrenbang cam yg akan dilaksanakan hari senin tgl 13 pebruari 2023
- Mengingat data tersebut digunakan musrenbang cam input data paling lambat tgl 9 pebruari 2023 harus sudah masuk di kecamatan.
_________
#2023 #bimbinganteknis #pelatihan #pembangunan #infrastructure #ekonomi #sosialbudaya #pemberdayaanmasyarakat #belajar #operator #puri #kecamatanpuri #camatpuri #kabupatenmojokerto #majapahit #mojokerto #indonesiamaju #indonesia #nusantara #pemkabmojokerto #updatemojokerto #puribisa #cintapuri